10 Cara Promosi Blog Secara Offline

Berikut ini 10 cara promosi blog secara offline:

  1. Mulut ke mulut
    Cara promosi ini sering juga disebut dengan word of mouth marketing. Beritahukan kepada keluarga, sahabat dan relasi Anda bahwa Anda memiliki sebuah blog. Jangan lupa untuk ramah terhadap mereka bila mereka meninggalkan komentar di blog Anda.
  2. Kartu nama
    Cantumkan URL blog dan alamat email Anda di kartu nama. Lalu bagi-bagikan kepada semua orang yang Anda

    Read more