Menggunakan ABCDE dalam Menyusun Prioritas

Stephen R. Covey membagi kegiatan-kegiatan yang harus kita kerjakan ke dalam 4 kelompok kegiatan berdasarkan penting tidaknya dan mendesak tidaknya kegiatan tersebut. Brian Tracy dalam bukunya Eat That Frog! memberikan metode yang lebih praktis dalam menerapkan prioritas kegiatan tersebut. Metode ini disebut dengan metode ABCDE. Caranya sangat mudah. Dari daftar prioritas dan daftar posteoritas yang …

Read more